Home > Term: meiosis
meiosis
Proses pembelahan sel pada jaringan khusus indung telur perempuan dan testis laki-laki yang menghasilkan produksi sel kelamin, atau gamet. Meiosis melibatkan dua divisi dan menghasilkan empat sel sperma pada laki-laki dan satu sel telur pada betina dari sel awal. Setiap sperma dan sel telur hanya mengandung setengah jumlah kromosom asli - 23 dalam kasus manusia. Selanjutnya, meiosis disebut juga "pembelahan reduksi." Spermatogenesis adalah istilah yang digunakan untuk meiosis pada laki-laki dan oogenesis mengacu pada proses yang sama pada wanita. Lihat mitosis.
- Jenis Kata: noun
- Industri / Domain: Antropologi
- Kategori: Antropologi fisik
- Company: Palomar College
0
Penulis
- zoellucky
- 100% positive feedback
(Indonesia)